10 Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan Dijamin Berhasil 100%

Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan – Fasilitas Kesehatan atau faskes merupakan hal penting didalam BPJS Kesehatan karena menyediakan layanan kesehatan mulai dari klinik sampai rumah sakit serta Dokter Gigi dan lain sebagainya. Sebagai peserta BPJS Kesehatan memang diwajibkan untuk memilih faskes paling terdekat sesuai tempat tinggal pada saat awal mendaftar, dengan memilih fasilitas kesehatan akan memudahkan ketika hendak berobat.

Ketika ingin pindah faskes dokter gigi seringkali sulit untuk mendapatkan pelayanan kesehatan karena jaraknya terlalu jauh, sehingga proses perubahan kadang tidak berhasil karena terbatasnya faskes dokter gigi. Oleh karena itu cara pindah faskes BPJS Kesehatan Online harus dilakukan supaya kita bisa mendapatkan pelayanan dengan lokasi paling dekat dengan tempat tinggal, usahakan sebelum melakukan perubahan kalian sudah mengetahui dokter gigi paling terdekat.

Pada saat melakukan cek faskes memang bisa dilakukan dengan beberapa cara yang sudah tersedia baik itu lewat aplikasi Mobile JKN maupun juga website resminya, kalian bisa pilih sesuai dengan keinginan atau yang dimiliki. Terlebih lagi cara pindah faskes dokter gigi BPJS Kesehatan bisa dilakukan melalui aplikasi Mobile JKN sehingga kalian tidak perlu mengurus ke kantor cabang BPJS Kesehatan, dengan kata lain akan lebih dimudahkan karena tidak perlu repot untuk ke kantor.

Dikarenakan banyak yang penasaran dengan caranya seperti apa maka pada pertemuan sangat baik ini kami akan informasikan itu semua mulai dari langkah langkahnya serta syarat dan ketentuan berlaku. Baiklah untuk mempersingkat waktu kalian semua silahkan simak langsung ulasan dari Pakaibpjs.com mengenai cara pindah faskes dokter gigi BPJS Kesehatan seperti dibawah ini.

Syarat Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan

Sama seperti pembahasan sebelumnya untuk mengawali perjumpaan kali ini terlebih dahulu informasikan mengenai syarat dan ketentuan berlaku, hal ini wajib ketahui sebelum lanjut memindahkan faskes dokter gigi. Apabila penasaran dengan semuanya silahkan simak langsung ulasan yang telah disiapkan buat kalian semua sebagai berikut.

  • Pastikan mengetahui nomor BPJS Kesehatan.
  • Sebelumnya sudah mengetahui dokter gigi pada faskes yang di tuju.
  • Siapkan dokumen berupa KTP.
  • Memiliki aplikasi Mbile JKN.
  • Pastikan perangkat HP terhubung dengan koneksi internet lancar.

Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan

Lalu berlanjut ke pokok pembahasan utama yakni cara ganti faskes dokter gigi BPJS Kesehatan, kali ini kami anggap jika semua persyaratan sudah dilengkapi. Baiklah untuk mempersingkat waktu kalian semua, silahkan simak langsung ulasannya diantaranya adalah sebagai berikut.

1. Buka Mobile JKN

1 Buka Mobile JKN

Buka Mobile JKN dan pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar, silahkan masukkan nomor kartu BPJS/email/username kemudian password untuk login.

2. Klik Ubah Data Peserta

2 Klik Ubah Data Peserta

Apabila sudah berhasil masuk nantinya akan ada cukup banyak menu tersedia, pada tahap ini silahkan pilih Ubah Data Peserta.

3. Pilih Nomor Peserta BPJS

3 Pilih Nomor Peserta BPJS
3 Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan

Kemudian tinggal tekan menu dropdown untuk memilih nomor peserta BPJS yang akan ganti faskes.

4. Pilih Anggota

4 Pilih Anggota

Berikutnya tampilkan semua anggota keluarga yang terdaftar menjadi peserta, silahkan pilih salah satu yang akan dipindah faskes.

5. Tap Menu FKTP

5 Tap Menu FKTP

Lanjutkan dengan masuk ke menu FKTP dibawahnya, silahkan sesuaikan dengan yang sudah tersedia atau telah direkomendasikan.

6. Isi Detail

6 Isi Detail

Lanut merubah faskes untuk semua anggota keluarga ataupun hanya satu peserta saja silahkan tentukan saja, jika sudah lanjut Pilih provinsi serta kota kabupaten.

7. Pilih Fasilitas Kesehatan

Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan

Berikutnya silahkan tekan menu pilih fasilitas kesehatan yang sudah tersedia, usahakan memilih paling terdekat agar mudah untuk mendapatkan fasilitas kesehatan.

8. Pilih Wilayah

8 Pilih Wilayah

Nantinya akan muncul faskes sesuai wilayah yang dipilih beserta informasi nama dokter, jarak dan jumlah pesertanya. Silahkan pilih salah satu sesuai wilayah kamu.

9. Tap Simpan

9 Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan

Apabila sudah benar maka langkah selanjutnya yang harus dilakukan cukup tekan Simpan.

10. Verifikasi

10 Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan

Berikutnya adalah verifikasi perubahan data, Mobile JKN akan mengirimkan SMS berisi kode verifikasi. Saat sudah menerimanya silahkan lakukan verifikasi dan sampai disini kalian sudah berhasil ganti faskes dokter gigi dan untuk memastikan bisa di cek langsung.

Cara Ganti Faskes Dokter Gigi BPJS Kesehatan Lewat Kantor

Apabila kalian ingin lebih jelasnya bisa lakukan perubahan langsung lewat kantor terdekat, namun semua butuh waktu jauh lebih lama jika menggunakan aplikasi mobile JKN. Jika penasaran dengan semuanya, silahkan simak langsung ulasan sudah dipersiapkan seperti dibawah ini.

  1. Silahkan langsung saja datang ke kantor cabang BPJS Kesehatan, namun sebelum itu pastikan semua persyaratan sudah dilengkapi.
  2. Sebelum masuk ke kantor cek semua dokumen seperti e-KTP, Kartu Keluarga (KK), dan kartu JKN KIS.
  3. Lalu persilahkan untuk nomor antrean di kantor cabang BPJS Kesehatan.
  4. Silahkan Isi formulir Daftar Isian Peserta (FDIP) dengan benar.
  5. Pada formulir tersebut tuliskan faskes dokter gigi ataupun puskesmas yang baru.
  6. Setelah selesai maka data pada formulir akan diproses oleh petugas BPJS Kesehatan.
  7. Apabila tak ada masalah maka petugas BPJS Kesehatan akan informasikan bahwa perubahan faskes telah diganti dan Anda bisa berobat seperti biasa.

Kesimpulan

Bila melihat dari penjelasan diatas maka dapat menarik kesimpulan bahwa caranya sendiri memang sangat mudah, kalian tinggal ikuti saja cara diatas. Namun sangat disarankan agar menggunakan aplikasi Mobile JKN karena lebih mudah, namun jika tidak memiliki aplikasi bisa pilih cara kedua yakni lewat website resminya langsung.

Nah seperti itulah tadi penjelasan lengkap mengenai cara ganti faskes dokter gigi BPJS Kesehatan disertai dengan syarat dan ketentuan dapat Pakaibpjs.com sampaikan. Semoga dengan adanya pembahasan diatas bisa membantu semua orang sedang membutuhkannya.