12 Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan 2024 : SMS, JMO & NIK

Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan – Hampir semua masyarakat Indonesia mengenal BPJS sebagai program untuk menjamin serta asuransi kerja . Keanggotaan BPJS memang dapat diperoleh dari pendaftaran mandiri, sensus maupun dari perusahaan. Mengecek status keanggotaan dan saldo BPJS adalah yang yang penting karena berpengaruh kepada kelangsungan penggunaan layanannya.

Pengguna bisa mencoba cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan untuk memastikan kepesertaan secara online, sebagaimana diketahui bahwa jaminan kerja tersebut nantinya masyarakat akan mendapatkan jaminan hari tua atau JHT. Oleh karena itu tak heran banyak orang mempertanyakan bagaimana cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan seperti apa dan dimana bisa melakukan cek saldo.

Seperti diketahui bahwa setiap pekerja memang diwajibkan untuk memiliki asuransi dan salah satunya adalah BPJS Ketenagakerjaan, dengan memiliki asuransi untuk hari tua nanti akan menjamin ketika sudah pensiun atau pada masa tua. Selain itu juga akan menjamin resiko kecelakaan pada saat bekerja, adapun banyak keuntungan bisa kalian dapatkan jika sudah menjadi salah satunya dimana sebelumnya sudah dijelaskan kepada kalian semua.

Untuk melakukan cek saldo BPJS Ketenagakerjaan memang memerlukan pengetahuan agar nantinya permasalahan gagal cek saldo JMO, tentunya kalian semua tidak ingin merasakan hal tersebut bukan ? Jika iya, simak ulasan kali ini. Baiklah untuk mempersingkat waktu kalian semua silahkan simak langsung ulasan dari Pakaibpjs.com mengenai cara cek BPJS Ketenagakerjaan yang tersedia, untuk jelasnya simak langsung sebagai berikut.

Cara Cek Saldo BPJS Ketenagakerjaan

Kemudian lanjut ke pembahasan utama sesuai dengan judul diatas yakni cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan, dimana saat ini ada beberapa cara bisa kalian lakukan dengan mudah dan cepat pastinya. Jika penasaran dengan semuanya, silahkan simak langsung ulasan sudah dipersiapkan sebagai berikut.

Lewat SMS

Untuk cara pertama bisa kalian lakukan bisa manfaatkan saja SMS, melalui cara ini kalian bisa melakukan cek saldo dengan mudah. Pengguna bisa mendaftarkan diri terlebih dahulu buat gunakan layanan SMS dengan kirim pesan dengan format: DAFTARSALDO#Nomor KTP#Tanggal Lahir (DD-MM-YYYY)#No Peserta#Email (bila ada). Selanjutnya kirim ke 2757.

Jika sudah terdaftar, maka kalian bisa kirim pesan buat mengetahui saldo BPJS Ketenagakerjaan dengan format SMS: SALDONomor Peserta lalu kirim text pesan cara cek saldo BPJS via SMS ini ke 2757. Lalu langkah berikutnya tinggal tunggu saja balasan, dimana nantinya kalian mengetahui saldo yang ada.

Lewat JMO

Adapun cara kedua dapat dilakukan yakni lewat aplikasi JMO, dimana kalian bisa mendapatkan banyak informasi tentang BPJS Ketenagakerjaan apa saja. Jika masih bingung dengan caranya seperti apa, silahkan simak langsung ulasan sudah dipersiapkan sebagai berikut.

  1. Buka aplikasi JMO (Jamsostek Mobile) lewat perangkat HP namun sebelum itu pastikan terhubung dengan koneksi internet lancar.
  2. Lalu langkah berikutnya tinggal masukkan alamat email dan password yang dipakai untuk aplikasi.
  3. Apabila sudah masuk ke tampilan utama aplikasi JMO maka lanjut klik “Jaminan Hari Tua”.
  4. Kemudian langkah berikutnya tinggal pilih “Cek Saldo”.
  5. Nantinya akan muncul jumlah saldo BPJS Ketenagakerjaan

Lewat WhatsApp

Ada cukup banyak cara bisa kalian lakukan untuk cek saldo, salah satunya lewat aplikasi chat online WhatsApp. Dengan menggunakan cara ini memang sangat mudah, jika belum begitu paham silahkan simak langsung ulasan sebagai berikut.

  1. Langkah pertama harus dilakukan adalah simpan nomor WhatsApp BPJS Ketenagakerjaan, yakni 0813-8007-0175 atau buka melalui link http://wa.me/6281380070175.
  2. Lalu tinggal ketik “Menu” pada ruang obrolan pada aplikasi WhatsApp.
  3. Lanjut pilih informasi yang ingin diketahui dengan mengirimkan pesan sesuai angka menu sebagi Contohnya, kirim angka 1 untuk melihat infomasi kepesertaan nasabah.
  4. Ikuti rangkaian pesan sesuai dengan instruksi sistem.
  5. Tunggu sampai berhasil, nantinya akan ada balasan sesuai yang di inginkan.

Lewat Website Resmi

Lalu cara yang terakhir bisa kalian lakukan lewat website resminya, adapun kalian tidak hanya bisa cek saldo karena ada banyak informasi bisa di akses. Bila penasaran dengan semuanya silahkan simak langsung sebagai berikut.

  1. Langkah pertama buka browser atau peramban lewat perangkat HP.
  2. Lalu langkah berikutnya tinggal ketik website sso.bpjsketenagakerjaan.go.id
  3. Kemudian akan muncul kolom “Layanan Informasi Kepesertaan dan Cek Saldo JHT BPJAMSOSTEK.
  4. Lalu pengguna tinggal memasukkan email dan password di akun website yang sudah terdaftar sebelumnya.
  5. Kemudian tinggal klik “Saya Bukan Robot”.
  6. Jika sudah tinggal klik Login.
  7. Setelah itu kalian bisa cek informasi cek saldo BPJS Ketenagakerjaan di website tersebut.

Kesimpulan

Bila melihat dari penjelasan diatas maka dapat menarik kesimpulan bahwa untuk cek saldo memang sangat mudah dan cepat, selain itu juga terdapat beberapa cara bisa kalian gunakan seperti dijelaskan diatas. Jadi intinya untuk cek saldo wajib untuk mengetahui nomor BPJS Ketenagakerjaan, karena nomor tersebut sistem bisa membacanya.

Nah seperti itulah tadi pembahasan lengkap mengenai cara cek saldo BPJS Ketenagakerjaan baik itu lewat SMS, nomor NIK, aplikasi JMO serta beberapa cara lain dapat Pakaibpjs.com sampaikan. Semoga dengan adanya informasi tersebut bisa membantu semua peserta sedang membutuhkannya.