BPJS Kesehatan Jember: Alamat, Layanan & Nomor Pandawa

BPJS Kesehatan Jember – BPJS Kesehatan merupakan jaminan sosial yang memberikan perlindungan serta pertanggungan biaya medis bagi semua lapisan penduduk Indonesia. Bentuk komitmen BPJS Kesehatan adalah dengan mendirikan kantor di berbagai wilayah untuk menjangkau semua kebutuhan pesertanya.

Melalui kantor cabang BPJS seluruh masyarakat bisa mendaftar, menambahkan anggota, mengurus perpindahan, memperbaiki data serta lain sebagainya. Lalu misal ingin memperoleh coverage biaya operasi usus buntu pakai BPJS juga diproses lewat kantor cabang terdekat dari lokasi peserta.

Salah satu wilayah yang juga memiliki cakupan BPJS adalah Jember. Secara langsung Jember merupakan kabupaten yang terletak di daerah Provinsi Jawa Timur. Secara langsung Jember memiliki 32 kecamatan yang terdiri atas 226 desa dan 22 kelurahan. Dengan populasi penduduk lebih dari 2 juta orang membuat peran BPJS sangat penting untuk menjamin kesehatannya.

Pada dasarnya BPJS Kesehatan Jember akan memberikan pelayanan secara maksimal. Bagi yang belum mengetahui alamat, nomor telepon serta jam operasional BPJS Kesehatan Jember langsung saja simak rangkuman di bawah ini.

BPJS Kesehatan Jember

Pada dasarnya masyarakat Jember dapat dengan mudah mengakses lokasi kantor cabang BPJS. Hal tersebut karena lokasinya berada di wilayah perkotaan sehingga mudah untuk dijangkau. Ketika ada permasalahan, keluhan ataupun kebutuhan maka bisa mendatangi langsung alamatnya.

Lalu peserta BPJS juga akan mendapatkan layanan faskes mulai tingkat pertama dan lanjutan secara mudah. Kalian bisa berkonsultasi langsung untuk memenuhi keperluan medis ataupun pengobatan lainnya.

Alamat

Alamatnya berada di wilayah Krajan Barat kecamatan Sumbersari di mana mudah diketahui lokasinya. Selain itu saat ada keperluan untuk perbaikan data juga bisa langsung mendatanginya untuk memperoleh pelayanan secara langsung.

Jalan Riau Nomor 24, Krajan Barat, Sumbersari, Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur 68121

Google Maps

Mungkin jika mengandalkan alamat beberapa orang yang tidak paham daerah Jember akan bingung. Jadi kami sudah menyediakan Google Maps yang dapat kalian manfaatkan untuk navigasi sampai ke lokasinya. Cukup klik saja mapsnya kemudian ikuti petunjuk arahnya dari perangkat smartphone atau lainnya.

Telepon

Kemudian kamu dapat memanfaatkan nomor telepon BPJS Kesehatan Jember untuk berkonsultasi. Permasalahan seperti pendaftaran peserta atau penambahan anggota baru bisa ditanyakan langsung. Kemudian ketika ada tagihan yang belum dibayar atau menunggak juga dapat ditanyakan lewat call center.

0331330268

Peserta BPJS Kesehatan juga akan mendapatkan informasi terbaru sehingga tidak ketinggalan. Namun ketika harus menghubungi call center harus menyiapkan pulsa minimum 20 ribu. Hal tersebut wajar karena nomor BPJS Kesehatan Jember termasuk ke dalam telepon rumah.

Jam Operasional

Ketika akan mendatangi BPJS Kesehatan Jember pastikan sesuai dengan jam operasional agar mendapatkan pelayanan secara langsung. BPJS Kesehatan Jember buka mulai dari senin sampai dengan hari jumat, sedangkan sabtu, minggu dan libur nasional tutup. Kemudian jam operasionalnya mulai dari 8 pagi sampai 3 sore.

  • Senin= 08.00–15.00
  • Selasa= 08.00–15.00
  • Rabu= 08.00–15.00
  • Kamis= 08.00–15.00
  • Jumat= 08.00–15.00
  • Sabtu= Tutup
  • Minggu= Tutup

Nomor Pandawa BPJS Jember

PANDAWA atau Pelayanan Administrasi Melalui WhatsApp memberikan fasilitas yang dapat diakses tanpa batas. Dulunya nomor Pandawa BPJS Jember memang ada, namun karena semuanya sudah diintegrasikan maka seluruh Indonesia hanya memakai nomor tunggal. Simpan nomor Pandawa yaitu 08118165165 kemudian bisa dihubungi ketika jam kerja berlangsung.

Kamu bisa menghubungi memakai WhatsApp pada hari senin sampai jumat. Kemudian jam operasionalnya mulai dari 8 pagi hingga 3 sore. Saat ingin daftar BPJS online Jember juga dapat dilakukan melalui WhatsApp Pandawa. Pastinya memakai WhatsApp jauh lebih simple karena tidak membutuhkan pulsa.

Layanan di dalamnya juga cukup lengkap sehingga kalian tak perlu ragu menggunakannya. Namun untuk balasan dari CS terkadang lama karena antriannya panjang sehingga kalian harus sabar menunggu.

Layanan BPJS Kesehatan Jember

Layaknya kantor BPJS Kesehatan Samarinda, cabang Jember akan memberikan berbagai jenis pelayanan kepada pesertanya. Jadi kalian akan lebih mudah ketika mengurus pendaftaran, penambahan anggota maupun berbagai keperluan lainnya. Pada dasarnya BPJS Kesehatan Jember akan memberikan pelayanan seperti berikut.

  • Melayani pendaftaran peserta BPJS baru langsung di tempat.
  • Memberikan pelayanan perubahan data peserta.
  • Memberi informasi terbaru kepada peserta.
  • Melayani penambahan anggota keluarga peserta BPJS.
  • Mengurangi anggota keluarga jika meninggal, KK baru ataupun ke luar negeri.
  • Melakukan perpindahan kepesertaan BPJS.
  • Melayani perbaikan data ketika ada yang tidak sesuai.
  • Memberi layanan perpindahan fasilitas kesehatan.
  • Aktivasi ulang kepesertaan BPJS.
  • Merubah kelas BPJS khusus yang belum melakukan pembayaran iuran pertama.
  • Sebagai pusat pengaduan dan penyelesaian masalah peserta BPJS di wilayah jember.
  • Memberi layanan konsultasi kesehatan.
  • Pengurusan tunggakan atau tagihan BPJS Kesehatan.

Pada dasarnya kantor BPJS memang memiliki peran penting dalam memaksimalkan layanannya di berbagai wilayah. Setiap pelanggan akan lebih mudah memenuhi semua kebutuhannya. Kemudian ketika ada komplain bisa langsung disampaikan sehingga semuanya dapat teratasi.

Akhir Kata

BPJS Kesehatan Jember memang tidak buka setiap hari, namun memberikan pelayanan lengkap serta terintegrasi. Jadi saat akan mendatangi alamatnya silakan pastikan pada jam operasionalnya. Selain itu terdapat pilihan untuk menghubungi call center atau nomor Pandawa ketika terlalu jauh dari lokasinya.

Kemudian BPJS Jember juga akan membantu kalian menyelesaikan permasalahan yang dihadapi. Sekian pembahasan pakaibpjs.com, kiranya dapat jadi referensi bagi masyarakat Jember dan sekitarnya.